3 Tips Simpan Data dan Informasi Sensitif Paling Aman

Data pribadi seperti password akun, nomor rekening dan hal-hal yang bersifat pribadi memiliki tingkat kerentanan kebocoran data tinggi. Dari data pribadi seperti ini, celah keamanan bisa saja bocor dengan mudah.

Maka dari itu pentingnya tips simpan datadan informasi sensitif paling aman dengan cara ini

1. Aktifkan enkripsi disk penuh di semua perangkat

Pastikan untuk mengaktifkan enkripsi disk penuh (FDE – full disk encryption) di seluruh perangkat yang menyimpan atau mentransmisikan data rahasia. Enkripsi ini berfungsi untuk melindungi data kamu lebih aman dan terlindungi dari kejahatan digital.

2. Simpan lebih dari satu salinan

Simpan dan salin file di lebih dari satu tempat. Misalnya, file utama kamu bisa simpan di pc, salinan kedua kamu bisa tempatkan di cloud storage atau hardisk eksternal.

3. Hapus data sensitif yang tidak lagi dierlukan

Kumpulan informasi yang sudah tidak digunakan masih dapat menyebabkan masalah, jadi sebaiknya singkirkan. Informasi yang tidak begitu sensitif, paling tidak, hapus dan kosongkan Recycle Bin kamu, sehingga data tidak dapat dipulihkan dengan sekali klik.

Lindungi Data Digital

Kamu bisa lindungi data pribadi dan informasi sensitifmu dengan software Anti-Virus untuk melindungi kerusakan data yang disebabkan oleh virus seperti ransomware. Install software Anti-Virus sekarang!

Picture of DSG Content Writer

DSG Content Writer

PT Digital Solusi Grup (DSG) merupakan solusi terbaik dalam menciptakan dan mengamankan ekosistem digital Perusahaan Anda.
Konsultasi Sekarang!!
Butuh Bantuan ?
Halo !
Ada yang bisa kami bantu tentang 3 Tips Simpan Data dan Informasi Sensitif Paling Aman ?